Blog Wowrack

Security Cloud Computing Untuk Data Anda

Yosia     10 November 2014     Infrastruktur Cloud / Keamanan     0 Comments

Surabaya (Wowrack) - Halo Wowriends, pada topic bulan November ini sebenarnya Wowrack sudah menyiapkan tentang Security Cloud Computing. Nah, karena pada hari kamis lalu tidak ada artikel tentang Security Cloud Computing maka dengan ini kami menggnatikannya hari ini.
Nah, berbicara tentang Cloud, kita sudah sering membahasnya pada topic-topik sebelumnya. Nah kali ini saya akan memberikan factor apa saja yang harus diperhatikan untuk mendapatkan keamanan pada cloud Anda.

1. Proteksi Data
Ketika Anda sudah memutuskan untuk menggunakan Cloud, maka Anda harus memasyikan proteksi data dari penyedia Cloud Anda. Dengan metode apa mereka melakukan proteksi sehingga kita yakin data aman, selain itu lokasi penyimpanan data juga adalah pertimbangan penting dimana ini hubungannya dengan Data Center.

2. Security Control
Disini Anda harus benar-benar paham betul bagaimana Cloud Anda di Akses. Dan Anda juga harus tahu peraturan-peraturan apa saja yang ada pada Cloud yang Anda sewa. Misal siapa saja yang bisa mengakses file A, siapa saja yang bisa mengakses file B dan lain sebagainya.

3. Standart Cloud
Jika Anda ingin menggunakan Cloud maka Anda harus mengerti standart apa yang di tawarkan oleh penyedai cloud Anda. Misalnya untuk data menggunakan ISO 27001, Layanan memakai COBIT dan lain sebagainya. Dengan mengetahui hal ini, Anda bisa mencari penyelesaian masalah dengan mudah .
4. Multi-tenancy
Salah satu sifat Cloud computing adalah resource sharing, nah bagaimana ketika ada penyewa lain terdapat melakukan kecurangan atau bocor, apa imbasnya terhadap data kita disana, ini harus dipertimbangkan. Karena secara fisikal, data kita bisa jadi ada dalam satu media fisik yang sama dengan yang lain.

5. Security Governance
Ini lebih kepada policy governance dari penyedia layanan atau Anda sebagai pemakai layanan, harus dijabarkan dan governance-nya paka apa harus didefinisikan disni.

Isu yang lagi hangat di Indonesia adalah setiap penyedia layanan elektronik luar harus memounyai data center di Indonesia, ini adalah salah satu regulasi pemerintah terkait perturan data center. Sama juga dengan kita ketika ingin memindahkan data ke Cloud, pastikan data kita ada dimana, karena setiap negara mempunyai tersendiri dan cara melakukan data dan data center-nya sendiri.

Blog Wowrack Indonesia

Tinggalkan komentar



Dapatkan Konsultasi Gratis Untuk Bisnis Anda
Logo Wowrack Horizontal breathing space-02
Surabaya (Kantor Pusat)
Jl. Genteng Kali No. 8, Kel. Genteng,
Surabaya, Jawa Timur 60275
Indonesia
(031) 6000-2888

Jakarta (Kantor Penjualan)
Menara BCA Lt. 50 Unit 4546,
Jakarta Pusat, DKI Jakarta 10310
Indonesia

© 2025 Wowrack dan afiliasinya. Hak cipta dilindungi undang-undang.